Bukan Basa Basi
Kuambil pasir di pantai kali
Ku rajut menjadi bukit kurcaci
Indah walau hanya sebiji
Namun aku bangga setengah mati
Beranjak aku di bawah payung tepi kali
Kutitipkan pada para kuli
Walau dia kutinggal pergi
Namun aku akan kembali
www.kampungbali.tk
-
Seuntai Kata Bertuai Makna
Sekeras baja, sepanas matahari tetapi kasih mampu membekukannya...
Aku tak mampu memimpikanmu dalam cinta sehari Namun aku ingin mengasihimu untuk jauh lebih dari 1000 hari...
Biarlah jiwaku mengusik hatiMu dimalam-malam tidurkuKarena kasihMu tidak cukup bersinar di siang hari saja!
Halaman
Puisi
Posted by
Kampung Bali Dot TK
On
Langganan:
Postingan (Atom)